SUKMA BOLA – Marcel Sabitzer terpilih menjadi man of the match pertandingan terakhir grup D Euro 2024 antara Belanda vs Austria versi UEFA. Kapten Austria itu dinilai jadi pembeda di laga ini.

Laga terakhir grup D Euro 2024 ini menjadi laga yang krusial sekaligus laga formalitas. Pasalnya Belanda, Austria dan Prancis sudah dipastikan lolos ke babak 16 besar sebelum bertanding.

Namun ketiga tim ini berebut posisi juara grup di laga terakhir ini. Sehingga mereka semua turun dengan kekuatan terbaik di partai pamungkas ini.

Timnas Austria secara mengejutkan menang atas Belanda dengan skor 2-3. Kemenangan ini membuat Austria menjadi juara grup, karena di pertandingan sebelah, Prancis ditahan imbang Polandia dengan skor 1-1.

Di laga ini, Marcel Sabitzer terpilih menjadi man of the match. Mengapa demikian?

Timnas Belanda di Fase Grup Euro 2024: Gagah di Awal, Loyo Kemudian, Untung Dibantu Italia

Prediksi Euro: Republik Ceko vs Turki 27 Juni 2024

Terlibat di Semua Fase

Timnas Austria merayakan gol bunuh diri Donyell Malen ke gawang Belanda, Selasa (25/6/2024)

Panelis UEFA melalui pernyataan resmi mereka memilih Sabitzer sebagai man of the match di laga ini. Alasan pemain Borussia Dortmund itu menjadi man of the match, karena ia berperan besar dalam skema serangan Austria.

Sabitzer bergerak aktif di semua fase pertandingan ini. Dia benar-benar menjadi ancaman ketika Austria menguasai bola, tulis para panelis UEFA tersebut.

Ia mampu mengalirkan bola ke semua lini, di mana ia juga mengancam lini pertahanan Belanda dengan pergerakannya. Ia juga bekerja keras untuk membantu pertahanan Austria, dan ia jadi penentu kemenangan Austria berkat golnya, tutup panelis UEFA tersebut.

Prediksi Euro: Georgia vs Portugal 27 Juni 2024

Prediksi Euro: Ukraina vs Belgia 26 Juni 2024

Statistik Pertandingan

Timnas Austria merayakan gol bunuh diri Donyell Malen ke gawang Belanda, Selasa (25/6/2024)

Belanda – Austria
Goals: 2-3
Total Shots: 11-9
Shots on Target: 2-5
Posession: 53%-47%
Fouls: 10-16
Offsides: 1-1

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

sukmabola

sukmabola

sukmabola

sukmabola

sukmabola

sukmabola

sukmabola

sukmabola

sukmabola

sukmabola

sukmabola

sukmabola

sukmabola

sukmabola

sukmabola

sukmabola

sukmabola

sukmabola

sukmabola

sukmabola

sukmabola

sukmabola

sukmabola

sukmabola

sukmabola

sukmabola

sukmabola

sukmabola